Style Kontemporer / November 19, 2019 / Farah Naresha.
Istilah “kontemporer” dalam seni dan desain populer di tahun 1970an dan mengacu pada desain masa kini. Diawali sebagai penggabungan berbagai gaya, secara bertahap desain kontemporer mengembangkan eksklusivitasnya sendiri. Desain kontemporer tidak saja meminjam beberapa elemen dan unsur dari modernisme atau gaya modern, namun juga mengambil beberapa elemen dari art deco, dekonstruktivisme, futuristik dan beberapa gaya interior lainnya.
Ciri khas rumah minimalis adalah menggunakan dak beton, mengikuti bentuk dasar (berbentuk kotak), polos atau tanpa ornamen, dan menggunakan maksimal dua kombinasi material. Teorinya rumah minimalis menggunakan cat dinding berwarna monokrom. Menyoal sebutan minimalis sebenarnya lebih banyak dipengaruhi paham aliran Zen dari Jepang.
KONSULTASI LEBIH DETAIL SILAHKAN HUBUNGI
Terimakasih telah Mendesain dan Membangun Bangunan bersama Arsitek Kontraktor Jogja. Terbaik dan Terpercaya.
Posting Terpopuler
Rumah dengan desain kontemporer saat ini menjadi primadona. Namun jika bicara soal rumah kontemporer biasanya bersinggungan dengan konsep modern, tapi kontemporer berbeda dengan modern. Desain modern merujuk pada desain awal abad 20an. Sedangkan kontemporer mengusung pada gaya yang lebih kekinian. Dengan ciri khas ruangan yang terbuka, dengan banyaknya jendela kaca dan memiliki akses langsung ke taman, membuat hunian menjadi sejuk dengan kayanya sinar matahari yang masuk ke dalam.
Eksplorasi imajinasi pada desain. Desain kontemporer memberikan kebebasan bagi setiap orang untuk melepaskan aturan formal menjadi lebih terbuka dan dinamis. Lepaskan imajinasi untuk memberikan sentuhan personal pada desain interior suatu ruang. Tambahkan gaya desain eklektik, klasik, atau apapun yang menjadi ciri khas dan tercermin sempurna pada desain interior yang kita rancang.
Mungkin kamuJuga Suka
Posting Terpopuler
KONSULTASI LEBIH DETAIL SILAHKAN HUBUNGI
Terimakasih telah Mendesain dan Membangun Bangunan bersama Arsitek Kontraktor Jogja. Terbaik dan Terpercaya.
Pencarian Populer
Desain Favorit Minggu Ini
PROFIL
Arsitek Kontraktor Jogja merupakan perusahaan dalam bidang jasa perencanaan dan pelaksanaan pembangunan dengan tenaga ahli pilihan didalamnya. Inovasi desain dan penggunaan material modern yang lebih kuat dan praktis merupakan salah satu prinsip dasar kami dalam membentuk perusahaan ini.
LOKASI
Arsitek Kontraktor Jogja
Pakuwon Mall Yogyakarta, HQ Lantai 3, Jl. Ring Road Utara, Kaliwaru, Condongcatur, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55281Melayani Yogyakarta dan sekitarnya (Solo, Klaten, Boyolali, Salatiga, Magelang)
KONTAK
083869324763 (Konsultasi)
083869324763 (Kerjasama dan Penawaran Produk)
@griyadesain_jogja (Instagram)
About Arsitekkontraktorjogja - Contact Us
Intellectual Property Protection - Privacy Policy - Terms of Use
© 2025 Arsitekkontraktorjogja All rights reserved.